10 Toko Bunga di Bandung 2023 Jual Hiasan Grosir

Toko bunga di Bandung; Bandung adalah kota yang dikenal sebagai kota kreatif dengan banyaknya seniman dan pelaku bisnis kreatif di dalamnya.

Tidak hanya seni rupa dan mode, bisnis bunga juga semakin berkembang di kota ini. Berbagai toko bunga hadir dengan produk-produk yang unik dan menarik.

Apapun acara yang ingin Anda buat, seperti pernikahan, ulang tahun, atau hanya ingin memberikan kejutan bagi seseorang yang spesial, toko bunga di Bandung memiliki banyak pilihan untuk Anda.

Di artikel ini, kami akan memperkenalkan 10 toko bunga terbaik di Bandung untuk memudahkan Anda menemukan toko bunga yang tepat untuk kebutuhan Anda.

10 Toko Bunga di Bandung Jual Bunga Plastik

Berikut rekomendasi daftar 10 toko bunga di Bandung terbaik dan terlengkap termasul jual bunga plastik yang dapat Anda kunjungi.

1. Tiara Florist

  • Alamat: Komp. Pasar Bunga Blok B-10. Jalan Wastukencana, Tamansari, Bandung 40116
  • Jam Operasional: (sebutkan hari liburnya jika ada)
  • Nomor Telepon: (022) 4241391 | 087821051999

Selanjutnya, ada Tiara Florist sebagai toko bunga di Bandung. Lokasinya masih di Pasar Bunga Wastukencana, sebenarnya. Jadi, kalau namanya ‘pasar bunga’ berarti sebuah tempat di mana ada banyak toko-toko bunga di sekitarnya.

Tiara Florist menyediakan jasa bunga papan secara offline maupun online. Tak hanya bunga papan, di sini juga ada buket bunga, standing flower, bunga per tangkai, dan masih banyak lag.

2. The Flower Shop

  • Alamat: Jalan Trunojoyo No. 25, Citarum, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40115
  • Jam Operasional: Setiap hari, jam 8 pagi – 9 malam
  • Nomor Telepon: (022) 4265092 | WhatsApp 081223453560 & 089512220380
  • Instagram: @theflowershop
  • Website: www.theflowershop.id

Jika di atas tadi merupakan pasar bunga, mulai dari sini ke bawah berbentuk florist, ya. The Flower Shop merupakan toko bunga yang terletak di jalanan distro, yaitu Jalan Trunojoyo. Coba kepoin Instagram atau website-nya, deh.

Kamu akan menemukan banyak bunga-bunga cantik dan unik, yang jarang kamu lihat di pasar bunga lokal. Seperti mawar biru, bunga peony, bahkan orchid langka pun ada (dalam persediaan terbatas).

3. Rosdiana Florist

  • Alamat: Pasar Bunga Tegalega Bandung. Ciateul, Regol, Bandung, Jawa Barat 40252
  • Jam Operasional: (sebutkan hari liburnya jika ada)
  • Nomor Telepon: WhatsApp 0821-2055-9774
  • e-mail: rossdianaa26@gmail.com

Ternyata ada cukup banyak toko bunga di Kota Bandung, salah satunya yang memiliki kualitas sangat baik adalah Rosdiana Florist. Mereka akan membantu memenuhi keinginan kamu atas karangan bunga yang cantik dengan harga terjangkau.

Pengiriman bunga oleh Rosdiana Florist pun terbilang cepat dan aman.

3. Bloom Bouquet and Flower Sumber

  • Alamat: Jl. Kebon Jati No.11, Kb. Jeruk, Andir, Bandung.
  • Jam buka: 10.00 – 17.00
  • IG @bloom.bouquet

Bloom Bouquet and Flower merupakan salah satu toko bunga di Bandung yang paling direkomendasikan. Pasalnya, florist ini menyediakan aneka jenis bunga yang berkualitas karena masih segar, cantik dan unik.

Bahkan florist ini mampu membuat kreasi buket yang cantik diantara buket bunga lainnya.

Tak hanya menyatukan, tapi juga memikirkan kombinasi yang cermat dari mulai tekstur, gaya, warna, hingga hiasan yang tepat untuk buket. Sehingga bisa menghasilkan buket bunga klasik, kreatif, dan modern.

4. Janari Flower Store Sumber

  • IG @janari.flowerstore
  • Alamat: Jl. Siliwangi No.08 Dago, Coblong, Bandung

Janari Flower Store bisa jadi pilihan jika Anda mencari referensi florist di Bandung. Apalagi florist ini sudah sangat terkenal bagi kalangan pecinta artificial bunga.

Sebab florist ini menyediakan bunga dengan koleksi yang lengkap, bahkan harganya sangat terjangkau. Meskipun harganya murah, tapi florist ini mengutamakan kualitas pelayanan terbaik untuk memberikan pelanggan kenyamanan.

5. The Kansa Florist 

  • Alamat: Jl. Soekarno-Hatta No.194, Kebon Lega, Bojongloa Kidul, Bandung
  • Pinterest The Kansa Florist

The Kansar Florist juga bisa jadi pilihan untuk Anda yang sedang mencari toko bunga. Florist ini merupakan salah satu yang terbaik dan terpercaya di Kota Bandung.

Tak hanya menawarkan bunga tangkai, tapi juga menyediakan layanan produk yang lain. Seperti buket bunga, karangan bunga papan, bunga sintetis, krans duka cinta, dan lain-lain.

6. Toko Bunga Gloria – Toko Bunga Bandung 24 Jam\

  • Alamat:  Gerbang Parkir Barat, Jln Oto Iskandardinata los 35, Gg. Tegallega, Ciateul, Kec. Regol, Kota Bandung, Jawa Barat 40252
  • Jam Buka: Senin – Minggu (24 jam)
  • No. Telpon: 085320064259

Florist ini menyediakan aneka karangan bunga, mulai bunga papan ucapan, standing flowers, buket tangan, buket meja, salib, rangkaian bunga mawar, anggrek, lily, dll.

Seluruh rangkaian menggunakan bunga-bunga yang fresh dan desain yang elegan serta tidak pasaran, tapi harganya terjangkau.

Pelayanannya juga sangat ramah dan dapat menyediakan desain rangkaian sesuai keinginan klien.

7. Toko Bunga Wastukencana – Toko Buket Bunga Bandung

  • Alamat: Jl. Wastukencana No.63, Tamansari, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40116
  • Jam Buka: Senin, Rabu, Jumat, Sabtu (07.00 – 22.00), Minggu (08.00–20.00), Selasa, Kamis (07.00–18.00),
  • Nomor Telepon: 088808004792

Kalau mau pesan buket bunga rustic vintage yang kekinian untuk acara wedding atau pertunangan, florist yang satu ini bisa jadi referensi Anda. Selain itu tersedia juga buket tangan biasa, bunga meja, bunga papan, standing flowers, dan jasa hias mobil pengantin dengan bunga segar.

Admin yang responsive siap melayani pesanan Anda atau kalau mau tanya-tanya dan konsultasi dulu juga boleh. Setelah order selanjutnya staf toko akan memberikan update terkini pesanan Anda mulai dari pembuatan sampai tiba di lokasi acara.

Seluruh bunga yang digunakan pasti fresh sehingga tahan lebih lama dan ada fasilitas gratis ongkir dengan minimal pembelanjaan.

8. Holland Florist – Toko Bunga di Wastukencana Bandung

  • Alamat: Jl. Wastukencana No.34, Tamansari, Bandung, Bandung City, West Java 40116
  • Jam Buka: Senin – Minggu (07.00–23.00)
  • Nomor Telepon: 089509609681

Rekomendasi toko bunga di Wastukencana Bandung selanjutnya untuk Anda adalah Holland Florist. Di sini tersedia hand bouquet, bunga papan, bunga meja, dan bunga hiasan untuk mobil.

Untuk proses pengerjaan bunga hingga pengiriman ke lokasi acara juga terbilang cepat sehingga cocok untuk Anda yang butuh karangan bunga dalam waktu mendesak.

Hasil rangkaian bunga pasti sama dengan order klien walaupun pemesan berasal dari luar kota. Untuk lokasi Kota Bandung dan sekitarnya florist memberikan fasilitas gratis ongkir.

Hubungi kontak di atas untuk berkonsultasi dengan admin yang ramah atau membuat pesanan.

9. Dinara Florist & Gift Bandung

  • Alamat: Jl. Komp. Griya Caraka No.24, RT.04/RW.05, Cisaranten Endah, Kec. Arcamanik, Kota Bandung, Jawa Barat 40291
  • Jam Buka: Senin – Minggu (24 jam)
  • Nomor Telepon: 0895397794857

Hanya punya budget terbatas untuk pesan karangan bunga? Tidak perlu khawatir, Anda bisa kontak florist profesional dan tepercaya ini.

Pilih saja rangkaian bunga sesuai keinginan, mulai bunga papan, buket pengantin, lamaran, wisuda, standing flower, bunga meja, dan bunga dekorasi lamaran.

Selain proses pemesanan karangan bunganya praktis dan bebas ribet, Anda juga dapat berkonsultasi dengan admin yang ramah dan fast response. Semua pesanan akan dikirim di hari yang sama, free kartu ucapan, serta ada fasilitas bebas ongkir.

Kapan pun mau pesan juga bisa karena florist ini buka sampai 24 jam sehari.

10. Intan Florist

  • Alamat: jl. Lapang Ladar, Babakan Sari, Kec. Kiaracondong, Kota Bandung, Jawa Barat 40283
  • Jam Buka: Rabu – Sabtu (24 jam), Senin – Selasa (06.00 – 22.00), Minggu (08.00 – 21.00)
  • Nomor Telepon: 081222833796

Selain rangkaian bunga biasa, di sini Anda bisa pesan karangan bunga dengan kombinasi foto, box bunga berisi uang, spray flower, dll yang cocok untuk hadiah. Jenis dan warna bunganya juga dapat dicustom sesuai keinginan Anda.

Intan Florist juga menyediakan layanan untuk konsumen dari luar kota untuk pengiriman bunga di kawasan Bandung.

Semuanya dikerjakan secara express mulai dari pembuatan hingga pengiriman ke lokasi, terutama untuk order-order yang mendadak seperti bunga papan ucapan duka cita.

Penutup

Dari daftar 10 toko bunga di Bandung yang telah dijabarkan di atas, dapat disimpulkan bahwa masyarakat Bandung memiliki banyak pilihan untuk membeli dan mengirimkan bunga untuk berbagai keperluan, seperti acara pernikahan, ulang tahun, dan acara perayaan lainnya.

Setiap toko bunga memiliki keunikan dan keunggulannya masing-masing dalam menawarkan jasa dan produk yang berkualitas. Dengan begitu, pelanggan dapat memilih toko bunga yang sesuai dengan preferensi dan kebutuhan mereka.

Semoga daftar toko bunga di Bandung ini bermanfaat bagi pembaca yang mencari layanan bunga di kota Bandung.