Apakah kalian tahu apa yang dimaksud dengan aturan? jika kalian belum tahu apa yang dimaksud dengan aturan, kami akan membahasnya didalam artikel kali ini, jadi tenang saja, anda akan menemukan jawaban yang tepat dengan membaca artikel berikut ini.

Tahukah kalian apa yang dimaksud dengan aturan?

apa yang dimaksud dengan aturan

Yang dimaksud dengan aturan adalah sebuah ketentuan yang dibuat untuk membatasi tingkah laku atau mengikat seseorang atau masyarakat. Aturan membuat sesuatu yang boleh dilakukan serta tidak boleh dilakukan.

Macam Macam Aturan

1. Aturan rumah

Aturan rumah merupakan aturan tertentu yang dibuat dan berlaku untuk semua anggota masyarakat. Aturan yang ada di rumah harus ditaati oleh semua keluarga contoh aturan rumah:

2. Aturan sekolah

Merupakan aturan yang aturan atau tata tertib yang dibuat oleh pihak sekolah dan harus ditaati oleh semua warga sekolah. Berikut aturan yang ada di sekolah:

3. Aturan di lingkungan masyarakat

Aturan di masyarakat diciptakan untuk dibuat untuk menciptakan ketertiban warga masyarakat. Berikut aturan yang ada di masyarakat:

Manfaat Mematuhi Aturan

Sebuah aturan memiliki banyak sekali manfaat yang akan anda dapatkan, antara lainnya yaitu sebagai berikut ini

Nah itulah pembahasan mengenai apa yang dimaksud dengan aturan, semoga pembahasan artikel diatas dapat membantu kalian dan bermanfaat baik untuk kalian.