Nama Senyawa CH3COOH adalah

Tahukah kalian apa itu CH3COOH? Jika kalian belum tahu apa itu CH3COOH, maka kalian tepat sekali membaca artikel ini, karena kami akan membahas apa itu CH3 COOH pada kesempatan kali ini. Yuk simak artikel pembahasan berikut ini.

Apa Itu CH3COOH ?

CH3COOH

CH3COOH adalah asam asetat (asam cuka). Kata Asam berasal dari bahasa Latin “Acetum” yang artinya cuka, cuka merupakan zat bersifat asam yang kandungan utamanya didalamnya adalah asam asetat. zat yang bersifat asam umunya memiliki rasa masam.

Ciri ciri zat yang bersifat asam kuat:

  • Terurai sempurna (derajat ionisasi atau α bernilai 1)
  • pH-nya dihitung dari konsentrasi larutan dan valensi asam (tentang valensi asam)
  • Dapat mengakibatkan kerusakan kulit
  • Memiliki sifat yang korosif
  • pH yang semakin mendekati 1, maka dikatakan asam kuat
  • Terkecuali asam sulfat (H₂SO₄) dapat mengion sempurna pada konsentrasi yang sangat encer

Contoh asam kuat dan asam lemah 

Asam Kuat

  • Asam klorida (HCl)
  • Asam sulfat (H₂SO₄)
  • Asam nitrat (HNO₃)
  • Asam iodida (HI)
  • Asam klorat (HClO₃)
  • asam bromida (HBr
  • Asam perklorat (HClO₄

Asam Lemah 

  • Asam format (HCOOH)
  • Asam asetat (Asam cuka) (CH₃COOH)
  • Asam fluorida (HF)
  • Asam karbonat (H₂CO₃)
  • Asam nitrit (HNO₃)
  • Asam antimonit (H₂SbO₃)
  • Asam sianida (HCN)
  • Asam sulfit (H₂SO₃)
  • Asam sulfida (H₂S)

Nah demikian merupakan pembahasan apa itu Asam Asetat dan jenis jenis asam yang lainnya mulai dari asam kuat dan asam lemah. Semoga artikel kali ini bisa bermanfaat untuk anda.