Mengenal Komponen Enzim

mengenal komponen enzim

Tahukah kalian apa saja komponen enzim, sifat sifat enzim dan cara kerja enzim? Jika kalian belum mengetahui ketiganya, pada kesempatan kali ini Matob akan berbagi tentang Enzim, Komponen Enzim, Sifat Enzim dan Cara kerjanya. penasaran? Maka dari itu mari kita simak pembahasannya berikut ini. Apa Itu Enzim? Enzim adalah senyawa protein yang terdiri dari komponen protein dan katalitik. Enzim memiliki fungsi untuk melancarkan dan mempercepat proses metabolisme didalam tubuh suatu organisme. Secara etimologi kata enzim berasal dari bahasa Yunani yang berarti Ragi. Enzim pertama kali ditemukan oleh ilmuwan asal Prancis yaitu Louis Pasteur, pada saat itu Pasteur melakukan eksperimen untuk … Read more